• Berbagi Pandangan dan informasi mengenai brand lokal
    Blog & Berita
  • Puluhan Brand dan Terus Bertambah
    Portfolio
  • Kami akan menjawab semua pertanyaan Anda dalam waktu paling lama 24 Jam
    Hubungi Kami
    • Head Office
      Grha Krisbiantoro, Jl. Bromo K 8 Cibubur, Jakarta Timur
    • +62 811 8496 500 (Mobile) / +62 21 2984 1896
    • info@gambaranbrand.com / halogambaranbrand@gmail.com
Kreatif

Greenpad

Impian mulia satu satunya pemenang 2 kali mendapatkan Red Dot Award dari Indonesia untuk membangun Jakarta yang lebih bersih dan segar.

Energi seorang Yos Theosubrata memang luar biasa. Di tempat lewat pengalaman yang panjang dan visinya yang jauh ke depan, ia bukan lagi seorang disainer saja tapi adalah seorang visioner. Karya terbarunya Greenpad, merupakan bukti nyata visi besar seorang Yos yang begitu mencintai bumi pertiwi. Greenpad adalah sebuah model penyerapan air tanah di atas sebuah landasan kongrit. Greenpad dapat “bernafas” dan memberikan ruang untuk udara menjadi lebih dingin.

Lewat mimpinya yang sangat meyakinkan, kami membantu beliau menyusun secara bertahap rencana komunikasi dan strategi branding yang tepat, sampai akhirnya Greenpad memenangkan Red Dot Award. Sebuah award bergengsi sekelas Oscar bagi para inventor dan disainer produk dari seluruh dunia.

Hubungi Kami
Entitas:
PT Cityneon Prima Mandiri
Proyek:
Video & Campaign Communication
Brand:
Greenpad
Tahun:
2013
Deskripsi:
Desain, & Kreatif
cropped-gambaranbrand-favicon
Related Portfolio
Berikut adalah portfolio yang related