• Berbagi Pandangan dan informasi mengenai brand lokal
    Blog & Berita
  • Puluhan Brand dan Terus Bertambah
    Portfolio
  • Kami akan menjawab semua pertanyaan Anda dalam waktu paling lama 24 Jam
    Hubungi Kami
    • Head Office
      Grha Krisbiantoro, Jl. Bromo K 8 Cibubur, Jakarta Timur
    • +62 811 8496 500 (Mobile) / +62 21 2984 1896
    • info@gambaranbrand.com / halogambaranbrand@gmail.com
Pengembangan SDM

Hamdok

Mengangkat harkat dan martabat galangan kapal nusantara dengan konsep butik yang personal.

Indonesia Pasti Bisa. Semangat inilah yang diusung oleh Hamdok Shipyard, sebuah perusahaan jasa pelayanan, restorasi dan pembangunan kapal laut yang terletak di utara Jakarta. Keinginan untuk merubah persepsi pemilik kapal laut, yang selama ini lebih condong memilih Singapura untuk melakukan perbaikan kapal laut, menjadi alasan utama mengapa proses pembangunan brand begitu amat diperlukan oleh Hamdok.

Bagaimana melayani konsumen, bagaimana membangun rasa kesadaran terhadap kualitas yang diberikan dan membuat konsumen merasa yakin akan jasa yang ditawarkan membawa kami dan pemilik brand ke dalam proses pembangunan brand yang sangat intensif. Antara lain adalah: bagaimana membangun pemahaman akan pentingnya brand terhadap seluruh karyawan, memperbaiki sistim pelayanan dan bagaimana menciptakan rasa percaya diri dihati setiap karyawan. Itu semua menjadi tantangan dalam proses pembangunan brand yang terus berkelanjutan.

Hubungi Kami
Entitas:
PT Wayata Kencana Dockyard
Proyek:
Brand Development
Brand:
Hamdok
Tahun:
2008 - 2010
Deskripsi:
Desain, Kreatif, Strategi, & Pengembangan SDM
cropped-gambaranbrand-favicon
Related Portfolio
Berikut adalah portfolio yang related