• Berbagi Pandangan dan informasi mengenai brand lokal
    Blog & Berita
  • Puluhan Brand dan Terus Bertambah
    Portfolio
  • Kami akan menjawab semua pertanyaan Anda dalam waktu paling lama 24 Jam
    Hubungi Kami
    • Head Office
      Grha Krisbiantoro, Jl. Bromo K 8 Cibubur, Jakarta Timur
    • +62 811 8496 500 (Mobile) / +62 21 2984 1896
    • info@gambaranbrand.com / halogambaranbrand@gmail.com
PT Danusa Tambang Nusantara

PT Danusa Tambang Nusantara

PT Danusa Tambang Nusantara adalah perusahaan tambang dan pengolahan mineral yang berkomitmen untuk menjalankan kegiatan usahanya dengan memperhatikan aspek lingkungan dan sosial.

Perusahaan ini didirikan pada tahun 2015 dan berkantor pusat di Jakarta. Danusa merupakan anak usaha dari PT United Tractors Tbk (UNTR) dan PT Pamapersada Nusantara (PAMA), yang juga bagian dari member of ASTRA.

Visi Danusa menjadi perusahaan tambang dan pengolahan mineral terkemuka di Indonesia yang berwawasan lingkungan dan berkelanjutan.

Danusa fokus pada penambangan dan pengolahan nikel, salah satu komoditas mineral yang strategis bagi Indonesia.

Perusahaan yang ditangani Danusa ialah:

  1. PT Agincourt Resources (Penambangan Logam Mulia di Tapanuli Selatan)
  2. PT Sumbawa Jutaraya (Penambangan Emas di NTT)
  3. Nickel Industries Limited (Penambangan Nikel di Morowali)
  4. ASPIRE Stargate (Tambang dan Smelter Nikel di Konawa)

Bersama Gambaranbrand bekerjasama dengan PT Danusa Tambang Nusantara dengan pendekatan kami dalam segi Brand Development dengan tujuan mewujudkan implementasi Brand Identity brand PT Danusa Tambang Nusantara.

Entitas:
PT Danusa Tambang Nusantara dan PT Agincourt Resources

Projek:
Brand Development

Brand:
PT Danusa Tambang Nusantara

Tahun:
2024

Deskripsi:
Desain, Kreatif, & Komunikasi